Ramuan berlabel Ilmu Hitam
Berikut ini merupakan ramuan-ramuan yang tergolong sihir hitam:
1. Ramuan Kebangkitan Voldemort: Voldemort menyebutnya potongan tua Ilmu Hitam. Bahan-bahannya yaitu, tulang belulang ayahnya, daging dari pelayannya, dan darah dari musuh utamanya. Dan itu akan menghasilkan tubuh baru manusia untuk penyihir hitam yang telah mempunyai Horcrux dan telah hilang tubuh aslinya sebagai Voldemort. Dan itu rupanya membutuhkan tubuh penyihir hitam yang keadaan tubuhnya tidak sempurna dan bisa ditempatkan di dalam kuali setelah bahan-bahan telah siap.
2. Ramuan Cinta: Ramuan Cinta (Amortentia) tidak tergolong Hitam bila digunakan bagi Suami-Istri yang sudah berkelurga. Tapi bila digunakan untuk memikat wanita/pria yang lain dan mengontrolnya dapat dikatakan sebagai Ilmu Hitam.
3. Ramuan Polijus: Mengubah diri menjadi orang lain. Berikut adalah bahan-bahannya. Bahan-bahannya:
a. 12 serangga sayap renda yang telah direbus selama 21 hari
b. 1 ons mentah mostar
c. 4 Lintah
d. 16 helai Fluxweed
e. 3/8 ons Sal Ammoniac (mengkristalisasi ammoniac, menghasilkan cairan)
f. Knotgrass
g. Bubuk tanduk Bicorn
h. Selongsong kulit ular pohon yang sedang ganti kulit
i. Filings and rasplings dari Salpeter, Planet Merkuri and Mars
j. DNA orang yang akan menjadi target (Harry menggunakan sehelai rambut)
Ramuan ini memiliki fungsi yang bagus. Akan tetapi ramuan ini tergolong Ilmu Hitam dan Ilegal
Benda Ilmu Hitam yang lain
Berikut ini adalah benda-benda yang tergolong Ilmu Hitam
1. Buku Harian Tom Riddle (Horcrux)
2. Horcrux: Diketahui sebagai barang paling hitam diantara semua benda ilmu hitam.Horcrux adalah sebuah objek yang hidup dan berisi belahan jiwa penyihir hitam. Horcrux berfungsi untuk melindungi dari kematian
3. Tangan Kemuliaan (bila diatas tangan tersebut ditaruh lilin maka tangan tersebut akan memberikan cahaya kepada si pemegangnya)
4. Buku-buku terlarang seperti,
a. Soneta Penyihir
b. Sebuah buku yang dapat membakar mata pembacanya
c. Sebuah buku yang tidak akan bisa berhenti dibaca
d. Buku-buku yang berada di seksi terlarang Perpustakaan Hogwarts
5. Barang-barang yang dapat kita temukan di Borgin & Burkes:
a. Satu pak kartu bernoda darah
b. Sebuah mata kaca mendelik
c. Topeng-topeng menyeramkan
d. Tulang-tulang manusia dalam berbagai bentuk dan ukuran
e. Peralatan berpaku tajam berkarat
f. Gulungan panjang dari tali algojo
6. Kalung Opal: Item ini telah dibeli oleh Draco Malfoy di Borgin & Burkes di tahun 1996 dan kalung ini hampir membunuh
Katie Bell. Kalung ini menyebabkan kutukan yang sangat dahsyat, dan dapat hampir bahkan membunuh seseorang yang memakainya. Kalung itu telah meminta korban 19 Muggle pemiliknya.
7. Barang-barang yang dapat kita temukan di Knockturn Alley:
a. Lilin Beracun
b. Kepala-kepala yang sudah mengkerut
c. Kandang yang berisi laba-laba raksasa (hidup)
d. Kuku-kuku manusia
8. Barang-barang yang dapat kita temukan di Grimmauld Place nomor 12:
a. Potongan kotak tembakau perak yang berisi bubuk topi kutil
b. Peralatan laba-laba dengan banyak kaki penyapit yang berlari-lari yang mencoba untuk menusuk kulit Harry
c. Kotak musik yang memainkan ancaman menakutkan dengan nada paksaan dan akan merayu pendengar untuk tidur terpesona terus menerus.
d. Jam kakek yang menembakkan gulungan kayu yang berat kepada yang melewatnya
e. Kumpulan jubah ungu kuno yang mencoba untuk mencekik Ron
f. Sebuah botol dari kristal dengan opal besar dan terpasang di sumbat, full berisi seperti darah
g. Cakar-cakar
h. Belati berkarat
i. Gulungan kulit ular
9. Pena pengoyak kulit milik Dolores Umbridge
Tidak ada komentar:
Posting Komentar